Senin, 11 Agustus 2008

17. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Indonesia
Kelas / Semester : X / Ganjil
Aspek : Menulis
Tema : Lingkungan
Pertemuan Ke : 17 ( Tujuh Belas )
Alokasi : 1 X Pertemua ( 2 x 45 Menit )
.
Standar Kompetensi :
Mengungkapkan informasi dalam berbagai bentuk paragraph ( naratif, deskriptif, ekspositif
.
Kompetensi Dasar :
Menulis gagasan secara logis dan sistematis dalam bentuk ragam paragraph ekspositif.
.
Indikator :
1. Menunjukkan cirri-ciri paragraph eksposisi. K
2. Mendata topic-topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraph eksposisi. K
3. Menentukan pola pengembangannya ( dari umum ke khusus atau dari khusus ke umum. K
4. Menentukan jenis pengembangannya ( menguraikan, proses, contoh-contoh ). K
5. Menentukan rincian atau gagasan pendudkungnya. K
6. Menulis paragraph eksposisi dan memperhatikan pola pengembanganya. S
7. Menyunting paragraph eksposisi yang ditulis teman. K / S
.
Tujuan Pembelajaran :
1. Menulis topic-topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraph eksposisi.
2. Memilih satu topic untuk dikembangkan.
3. Menentukan rincian/ gagasan pendukung.
4. Menentukan jenis pola pengembangan.
5. Menulis paragraph eksposisi dengan menggunakan jenis pengembangan yang telah ditentukan.
6. Menyunting paragraph tulisan teman dari segi isi, bahasa, diksi, dan tanda baca, serta ejaan.
.
Materi Ajar :
1. Paragraf dengan cirri eksposisi.
2. Pola pengembangan paragraph eksposisi..
.
Metode Pengajaran : Portofolio, dan penugasan..
.
Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran :
.
a. Kegiatan Awal : Memberikan contoh paragraph eksposisi.
.
b. Kegiatan Inti :
Siswa diminta untuk menunjukkan cirri-ciri paragraph eksposisi.
Mendata topic-topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraph paragrag eksposisi.
.
c. Kegiatan Akhir : Membacakan hasil pekerjaannya di depan kelas.
.
Sumber Belajar :
Buku Mahir Berbahasa Indonesia SMA Kelas X, Penerbit Yudhistira ( hal. 53 - 55 ).
.
Penilaian :
Jenis tagihan : Tugas individu, dan tes subsumatif.
Bentuk instrument : Jawaban singkat, esai, dan portfolio.
.
Instrumen :
Tes kompetensi 3.4 hal. 55.
Tugas individu 3.4 hal. 55.


Tidak ada komentar: